Cara Efektif Mengelola Akun Sosial Media

Cara Efektif Mengelola Akun Sosial Media

Bagi sebagian orang tidak menyadari bahwa media social juga perlu pengelolaam yang baik. Adanya pengelolaan media social yang baik dan teratur akan lebih membantu untuk mencapai tujuan dari media social tersebut. Untuk itu, sebeluim menjalankan social media social, menentukan tujuan menjadi hal yang perlu diperhatikan. Apakah tujuan adanya media social tersebut untu meningkatkan penjualan, personal branding atau dengan tujuan untuk berbagi ilmu atau pembelajaran. 

Berikut ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk mewujudkan pengelolaan media social yang efektif antara lain

a. Strategi media social

Tujuan dari pengelolaan media social sangat beragam sehingga diperlukan adanya pengembangan strategi yang digunakan untuk meraih tujuan tersebut. Dengan menentukan strategi yang baik atau langkah-langkah yang tepat akan membantu dalam mempermudah pengeloalaan media social dan dapat diketahui juga tingkat keefektifiannya. 

b. Update informasi

Langkah selanjutnya setelah menetapkan strategi adalah selalu mengupdate informasi yang terkait dengan lembaga,perusahaan, personal melalui postingannya di media social. Pembaruan informasi ini bisa berupa aktivitas yang dilakukan setiap harinya, kegiatan setiap minggu ataupun setiap bulannya.

c. Membuat schedule bulanan

Sama halnya dengan pengelolaan pada umumnya, membuat schedule juga penting pada pengelolaan media sosial. Menyusun jadwal kegiatan per bulan akan mempermudah instansi atau individu dalam menyusun konten untuk waktu yang akan datang dan konten mana yang harus didahulukan. Cara Efektif Mengelola Akun Sosial Media

d. Posting secara teratur

Konsitensi pada saat memposting konten atau pesan menjadi bagin yang sangat penting pada pengelolaaan media sosial agar apa yang menjadi tujuan atau target yang hendak dicapai dapat tepat sasaran. 

e. Menanggapi komentar yang ada dengan bijak

Sebagai admin di media sosial ada baiknya untuk mampu membaca komentar atau tanggapan apa saja yang masuk dalam postingannya. Komentar terbagi menjadi dua yakni yang mendukung dan menentang atau haters. Untuk meminimalisir kesalahpahaman sebaiknya admin media sosial mampu membalas semua komentar entah itu yang mendukung/positif atau haters yang menentang. Selain itu selalu ungkapkan terimakasih karena telah menmberikan tanggapannya.

f. Manage followers

Cara yang dapat dipilih untuk mmberikan treatment pada followers adalah dengan mengelompokkannya berdasarkan kriteria tertentu, seperti lokasi, minat, keaktifan atu yang lain.

g. Mempromosikan media sosial

Tujuan daripromosi ini adalah untuk mendapatkan audience atau followers lebih luas, terutama media sosial yang didujukan untuk sales atau personal branding.

h. Evaluasi

Melakukan evaluasi sangatlah penting begitu juga dalam pengelolaan media sosial. Apakah kegiatan di media sosial sudah berjalan sesuai dengan target atau belum mencapai ketentuan yang direncanakan. Selin itui, dengan adanya evaluasi maka kita aka tau mana yang perlu ditingkatkan dan mana yang perlu dipertahankan.

Rumah Produksi Indonesia 

Di era dunia digital saat ini, Rumah Produksi Indonesia dapat membuat anda dalam pemenuhan sosial media yang profesional. Rumah Produksi Indonesia hadir dalam memberikan layanan digital solution sebagai pembuatan film, pengelolaan media sosial instansi pemerintah, dokumentasi kegiatan event, pembuatan animasi, jasa foto hotel profesional.

kami percaya bahwasannya teknologi yang profesional akan membantu bisnis semakin maju dan efisien. penasaran? Yuk, konsultasi gratis terlebih dahulu dengan menghubungi di kontak dan media sosial berikut.

Contact Us

WhatsApp : (Ninda) 081215017975, (Andika) 082137231768

Telp : (0274)543761

Instagram : rumahproduksiindonesia

Email : rumpod.id@gmail.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *